Dec 31, 2015 05:09
8 yrs ago
1 viewer *
English term

expectant right

English to Indonesian Other Law (general)
Rekan-rekan Yth, apa padanan yang tepat untuk istilah ini.

Thanks.
Proposed translations (Indonesian)
5 hak bersyarat
4 bakal hak

Proposed translations

5 hrs
Selected

hak bersyarat

Expectant right = hak bersyarat, yaitu hak yg otomatis berlaku setelah terjadinya suatu kejadian di masa yg akan datang.

Dg kata lain, jika kejadian di masa datang yg dipersyaratkan tsb tidak terjadi, maka 'expectant right'-nya tidak jadi berlaku.

Contoh: A penjual mobil yg menjual mobilnya kepada B secara kredit. Jika kredit tsb sudah dibayar lunas oleh B kepada A, maka B mendapat hak kepemilikan penuh atas mobil tsb.

Sebaliknya, jika B belum atau tidak mampu melunasi kredit kepada A sesuai kesepakatan, maka hak kepemilikan penuh atas mobil tsb tidak diperoleh B, atau bahkan hak kepemilikan tsb bisa dibatalkan karena mobil tsb disita pengadilan.

Jadi, dalam contoh ini, 'expectant right'-nya adalah 'hak kepemilikan' penuh atas mobil.

--------------------------------------------------
Note added at 6 hrs (2015-12-31 11:17:37 GMT)
--------------------------------------------------

Rujukan:
Garner, Bryan A. 2014. Black's Law Dictionary. Tenth Edition. Saint Paul: Thomson Reuters.

http://www.juridica.ee/juridica_en.php?document=en/articles/...
Something went wrong...
4 KudoZ points awarded for this answer. Comment: "Thanks"
55 mins

bakal hak

Mencermati definisinya di tautan berikut,

http://www.juridica.ee/juridica_en.php?document=en/articles/...
atau
http://grammarist.com/usage/expectant/
saya usulkan, 'bakal hak'.
Something went wrong...
Term search
  • All of ProZ.com
  • Term search
  • Jobs
  • Forums
  • Multiple search